Selasa, 29 November 2011

Hambatan pada anak Tunanetra

Pada tahapan sensori motor, hambatan sosial yang dialami anak tunanetra secara langsung akan menghambat kemampuannya dalam pengamatan dan penginderaan terhadap dunia sekitarnya. Secara umum anak tunanetra cenderung memiliki daya ingat tinggi tapi rendah dalam penguasaan konsep. Anak tunanetra memiliki indera pendengaran yang sangat tajam.

"Menurut Angga secara pribadi"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar